
Perak terlarut menjadi perak nitrat (AgNO3) dan dapat di endapkan dengan menggunakan garam dapur atau HCl menjadi perak klorida (AgCl) untuk kemudian di jadikan perak logam dengan proses pertukaran ion:
1. Larutan di tambahkan garam dapur atau HCl secukupnya dan anda akan melihat pembetukan awan putih dalam larutan yang merupakan bentuk dari perak klorida. Biarkan sampai mengendap seluruhnya selama kurang lebih 24jam.
2. Saring endapan dan cuci dengan air bersih. Masukkan endapan ke dalam wadah untuk kita ubah menjadi perak logam.
3. endapan tadi di tambahkan larutan H2SO4 encer (10%) lalu di aduk dengan batang besi atau aluminium. Aduk sebentar lalu diamkan sampai semua endapan berubah warna menjadi coklat kehitaman.
4. setelah berubah warna artinya perak anda sudah bisa di bakar untuk kembali di gunakan untuk memudakan kadar emas yang akan di murnikan.
Sisa larutan nitrat biasanya mengandung tembaga dan tidak baik untuk lingkungan. Masukkan rongsokan besi ke dalam larutan tersebut untuk mengendapkan tembaga lalu encerkan larutan sebelum di buang.
Demikian Artikel tentang Cara Proses Pengambilan Perak dari Larutan Nitrat, semoga bermanfaat.
thnks for anugrahemas
terimakasih
BalasHapusTerimakasih. Ilmu yg sangat bermanfaat
BalasHapusTapi gmna caranya peraknya berwarna yg d sebutkn d atas
BalasHapusUdh brapa x gagal trs
BalasHapusMungkin ada pelatihannya kang?
BalasHapusTRIMS.. SKALI.. BUAT AQ MROSES EMAS JUGA PERAK DI DAERAH AQ BANYAK BATUAN YG MENGANDUNG PERAK..BAHKAN KANDUNGAN RAW/ORE MATERIAL NYA 60-85 PPM
BalasHapus